Cara Gampang Menyiapkan Sandwich Ayam Suir & Telur dadar Anti Gagal

Sandwich Ayam Suir & Telur dadar

Anda sedang mencari ide Resep Sandwich Ayam Suir & Telur dadar, Enak Banget yang unik?, Cara Gampang Membuat Sandwich Ayam Suir & Telur dadar, Enak Banget memang sekarang ini sedang banyak dicari oleh masyarakat disekitar kita mungkin salah satunya Anda. paara ibu-ibu muda memang telah terbiasa menggunakan internet di ponsel untuk mencari informasi gambar untuk dijadikan contoh. Dipostingan Kali ini saya akan berbagi panduan cara menyiapkan Resep Sandwich Ayam Suir & Telur dadar, Lezat untuk membuatnya memang susah-susah gampang. Jika salah mengolah maka hasilnya akan hambar dan bahkan tidak sedap. Padahal Sandwich Ayam Suir & Telur dadar yang enak selayaknya punya aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak mempengaruhi kualitas rasa dari Sandwich Ayam Suir & Telur dadar, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara mengolah dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau mau menyiapkan Sandwich Ayam Suir & Telur dadar yang enak di mana pun anda berada, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat menjadi sajian istimewa. Next merupakan gambar tentang Sandwich Ayam Suir & Telur dadar yang bisa Anda jadikan contoh.

Nah, kali ini kita coba, yuk, buat Sandwich Ayam Suir & Telur dadar sendiri di rumah. Tetap dengan bahan sederhana, sajian ini dapat memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa menyiapkan Sandwich Ayam Suir & Telur dadar menggunakan 17 bahan dan 6 langkah pembuatan. Berikut ini cara untuk menyiapkan hidangannya.

Terinspirasi dari YouTube teman EmOji Food : https://youtu.be/UzSRNoxpM-4 .. pengen juga nyoba kayaknya enak, bahannya pun simpel.

Thank you for the recipe MadihaπŸ™‚..

So, akhirnya Coba buat, tadinya mau buat bekel abang F , tapi ga jadi Karena dia ga mau kepedesan 😐.. jadi ikni pedes yaa Kalau Untuk anak" yg ga doyan pedes sebaiknya Jangan banyak" hot sauce nya Dan skip white pepper nya ..


Resep ini saya modifikasi sedikit Dari resep asli yaa.

Baca Juga

Bahan-bahan dan bumbu yang digunakan dalam pembuatan Sandwich Ayam Suir & Telur dadar:

  1. 221 gram Dada ayam fillet
  2. 2 lembar roti gandum/ roti tawar putih boleh yaa
  3. 44 gram Butter untuk memasak ayam
  4. Bahan bumbu Marinasi :
  5. 1 Sdm bubuk lada Putih
  6. 1 Sdm Bubuk Paprika
  7. 1 Sdm Saus tiram
  8. 2 sdm Saus sambal pedas (saya gunakan sriracha hot sauce)
  9. Bahan Saus :
  10. 1/2 cup mayones + 1 sdt basil kering
  11. 2 sdm Saus sambal pedas/ sriracha hot sauce
  12. 3 sdm Saus tomat
  13. 1/2 sdt lada putih bubuk
  14. Bahan2 Telur Dadar :
  15. 2 butir Telur
  16. Sedikit garam
  17. Sedikit minyak untuk menggoreng

Langkah-langkah untuk membuat Sandwich Ayam Suir & Telur dadar

  1. Siapakan bahan2.

    Pembuatan ayam suir :

    Letakkan ayam Di piring tambahkan semua bahan bumbu Marinasi kedalam piring. Lumuri ayam dengan bumbu2 seperti Pada video dibawah yaa. Sisihkan.
  2. Panaskan kompor, Siapkan wajan, lelehkan butter/mentega. Letakkan ayam yg sudah Di marinasi ke wajan. Masak hingga berubah warna Dan matang. Jangan lupa dibalik yaa πŸ™‚. Sisir/suir2 ayam menggunakan garpu. Matikan kompor. Sisihkan
  3. Persiapan Pembuatan Saus : Siapkan mangkuk. Tambahkan semua bahan2 saus ke dalam mangkuk. Aduk rata.

    Masukkan ayam ke mangkuk yang sudah Di suir. Aduk saus dan ayam suir hingga rata.
  4. Pembuatan Telur Dadar/ eggsfried : pecahkan 2 butir Telur masukkan ke Dalam mangkuk. Tambahkan sedikit garam. Kocok hingga rata.

    Panaskan sedikit Minyak. Tuang Telur yang Sudah Di kocok kedalam wajan. Masak Telur hingga matang. Sisihkan Di piring
  5. Persiapan Pembuatan Sandwich ayam suir :

    Lelehkan butter. Letakkan Roti gandum diatas wajan. Tambahkan secukupnya saus ayam suir.
    tambahkan : -keju/ mozzarella mix cheddar cheese - timun - tomat - mozzarella mix cheddar cheese - telor dadar - mozzarella mix cheddar cheese.
  6. Sandwich Ayam Suir & Telur Dadar sudah jadi. Siap dimakan πŸ™‚.. hmm yummy and spicy 😍😍

Bagaimana? Mudah bukan? Itulah cara menyiapkan Sandwich Ayam Suir & Telur dadar yang bisa Anda lakukan di rumah. Selamat mencoba!

Artikel Terkait

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel