Bagaimana Membuat Sate Teflon Saus Steak Lada Hitam yang Bikin Ngiler

Sate Teflon Saus Steak Lada Hitam

Sedang mencari ide Resep Sate Teflon Saus Steak Lada Hitam yang Sempurna yang unik?, Langkah Mudah untuk Membuat Sate Teflon Saus Steak Lada Hitam Anti Gagal memang waktu ini sedang banyak dicari oleh pengguna disekitar kita mungkin salah satunya kamu. paara ibu-ibu muda memang sudah terbiasa mamnfaatkan internet di ponsel untuk mencari informasi gambar untuk dijadikan inspirasi. nah kali ini saya akan berbagi langkah-langkah cara menyajikan Langkah Mudah untuk Menyiapkan Sate Teflon Saus Steak Lada Hitam Anti Gagal untuk menyiapkannya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Sate Teflon Saus Steak Lada Hitam yang enak seharusnya memiliki aroma dan cita rasa yang dapat memancing selera kita.

Ada beberapa hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Sate Teflon Saus Steak Lada Hitam, mulai dari jenis bahan, kemudian pemilihan bahan segar, sampai cara mengolah dan menghidangkannya. Tak perlu pusing jika hendak menyiapkan Sate Teflon Saus Steak Lada Hitam enak di mana pun anda berada, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial. Next merupakan gambar seputar Sate Teflon Saus Steak Lada Hitam yang dapat kamu jadikan ide.

Nah, kali ini kita coba, yuk, siapkan Sate Teflon Saus Steak Lada Hitam sendiri di rumah. Tetap berbahan sederhana, hidangan ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuhmu sekeluarga. Anda bisa menyiapkan Sate Teflon Saus Steak Lada Hitam menggunakan 19 bahan dan 5 langkah pembuatan. Berikut ini langkah-langkah dalam membuat hidangannya.

Sate ngga harus berbumbu kacang atau kecap kan yaa...?😅


Mungkin sy lagi pengen nyicip steak, tapi daging pembagian mesjid ngga ketauan lagi dari bagian mana si sapinya..😅 Alhamdulillah, disyukuri karena pihak panitia qurban di mesjid masih inget sama sy😅

Inget pernah setor cooksnap Black Pepper Brown Sauce punya mba @ekaprajaa, rasanya cocok bamget buat sy. Dan kebetulan orang serumah sepakat nyate hari ini. Sebagiannya dibikin aja deh sate dengan sauce steak lada hitam. Daging sapinya diempukkan dulu pakai daun pepaya. Dibakarnya di teflon aja walaupun pake tusuk sate🤭🤭

Yeay..menjadilah sate empuk yg pas dipanggang aromanya enak banget dan sausnya yang enak. Ditambah kentang dan sayur rebus, satenya sy Jadiin hidangan buat #combongabibita_qurbanasik deh sekaligus sajian #olahandagingkurban minggu ini.

Ini memang bukan steak, tapi buat sy sih enak banget, berasa makan steak wkwkwk...🤭🤭

Bahan-bahan dan bumbu yang digunakan dalam pembuatan Sate Teflon Saus Steak Lada Hitam:

  1. 500 gr daging sapi tanpa urat/tulang (bisa kurangi/lebih)
  2. 1 lembar daun pepaya besar u/mengempukkan
  3. 2 sdm margarin u/memanggang
  4. Saus Steak Lada Hitam:
  5. 2 sdm margarin untuk menumis
  6. 1 siung besar bawang putih halus
  7. 1 sdm terigu
  8. 1/2 sdt lada hitam bubuk
  9. 3 sdm kecap inggris
  10. 2 sdm saus tomat
  11. 2 sdm kecap manis
  12. 1 sdm saus tiram (sy skip, stock habis)
  13. 1 sdt gula merah(hasil manis, skip atau kurangi)
  14. 1/3 sdt kaldu bubuk
  15. 150 ml air
  16. 100 ml susu cair full cream
  17. Sedikit garam
  18. Pelengkap
  19. Sesuai selera sayuran rebus

Langkah-langkah untuk menyiapkan Sate Teflon Saus Steak Lada Hitam

  1. Potong-potong daging sapi seukuran sate (sy agak besar). Remas-remas/pukul-pukul daun pepaya sampai agak lemas. Alasi mangkuk/baskom kecil dengan daun pepaya, letakkan potongan daging 1 layer, tutup daun pepaya lagi, daging lagi 1 layer dst, terakhir tutup daun pepaya dan tutup mangkuk/baskomnya. Sy mendiamkan 3 jam. Tusuk2 sate, sy menyusun dan menutup lagi dengan daun pepaya.
  2. Buat saus: panaskan margarin. Tumis bawang putih halus sampai harum. Masukkan terigu, aduk rata sampai terigu kecoklatan. Tuang air sambil diaduk cepat, tidak ada yg bergerindil. Masukkan susu cair, aduk rata. Masukkan merica hitam, saos tomat, kecap inggris, kecap manis, saus tiram, kaldu bubuk, garam dan gula merah. Aduk rata sampai saus mengental. Cicipi dan perbaiki rasa. Matikan api.
  3. Ambil 2 sdm saus, balur ke tusukan daging. Biarkan meresap 10 menit.
  4. Panaskan margarin lalu panggang tusukan sate berbumbu bolak-balik sampai matang.
  5. Pindahkan sate ke piring saji. Siram dengan sausnya. Lengkapi dengan sayuran rebus.

Gimana nih? Mudah bukan? Itulah cara menyiapkan Sate Teflon Saus Steak Lada Hitam yang bisa Anda praktikkan di rumah. Selamat mencoba!

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel